I’m back!!
Setelah cukup lama berhibernasi karena sibuk (dan malas :V ), akhirnya waktu (dan niat) melanjutkan tulisan di blog ini kembali menghampiri.
Oke.. Artikel pembuka gue mulai dengan ulasan hasil test ride Honda Sonic 150R milik temen kantor yang baru banget gue coba beberapa hari yang lalu..
Continue reading “Test Ride Honda Sonic 150R (dan Perbandingan Dengan Satria FUFI)”